Nasional

BNNP Kaltim Amankan 42,4 Kilogram Sabu Sepanjang 2025

BNNP Kaltim amankan barang bukti 42,4 kilogram sabu sepanjang 2025. REPUBLIKA.CO.ID, SAMARINDA, – Badan Narkotika Nasional Provinsi (BNNP) Kalimantan Timur berhasil mengamankan 42.420,32 gram atau sekitar 42,4 kilogram sabu sepanjang tahun 2025. Hal ini menunjukkan peningkatan signifikan dalam penangkapan barang bukti narkotika dibandingkan tahun sebelumnya. Kepala BNNP Kaltim, Brigadir Jenderal Polisi Rudi Hartono, mengungkapkan bahwa […]

Tim SAR Intensifkan Pencarian Korban Kapal Tenggelam di Labuan Bajo

Tim SAR membentuk dua tim cari korban kapal tenggelam di Labuan Bajo. REPUBLIKA.CO.ID, LABUAN BAJO, – Tim SAR gabungan terus mengintensifkan pencarian korban kapal tenggelam KM Putri Sakinah yang hilang di perairan Pulau Padar, Labuan Bajo, Kabupaten Manggarai Barat, Nusa Tenggara Timur (NTT). Operasi ini melibatkan pencarian darat dan laut guna menemukan korban yang masih […]

Penerbangan Natal-Tahun Baru di Bali 2025/2026 Berjalan Lancar

Kemenhub: Penerbangan Natal-Tahun Baru di Bali berjalan lancar. REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA, – Kementerian Perhubungan memastikan penyelenggaraan angkutan udara selama periode Natal dan Tahun Baru 2025/2026 di Bandar Udara I Gusti Ngurah Rai, Bali, berjalan dengan baik dan sesuai kebutuhan masyarakat. Direktur Jenderal Perhubungan Udara Kemenhub, Lukman F. Laisa, menyatakan hal tersebut berdasarkan pemantauan dan evaluasi data […]

Keampuhan Dzikir Bisa Kuatkan Ingatan, Perkuat Jiwa dan Fisik

REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA — Guru Besar Hadits dan Ulumul Hadits di Al-Azhar Kairo Mesir, Prof Dr Muhammad Ibrahim Al-Ashmawi mengungkap beberapa rahasia nyata dzikir dan manfaat nyatanya. Dia mengatakan, sering berdzikir membuat dirinya mendapatkan kekuatan ruhani dan jasmani. Orang yang sering berdzikir maka akan memperoleh energi psikis yang bisa membantunya bertahan dalam musibah. Dia juga akan bersabar […]

Tampang Pelaku Pembawa Bendera GAM yang Diciduk Punya Senpi dan Sajam

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Mabes TNI menyayangkan beredarnya video dan konten yang memuat narasi tidak benar dan mendiskreditkan institusi TNI di masyarakat. Informasi yang beredar dengan narasi tertentu tidak sesuai dengan fakta di lapangan dan berpotensi menyesatkan publik. Kapuspen TNI Mayjen (Mar) Freddy Ardianzah menjelaskan, peristiwa pengibaran bendera GAM benar terjadi di beberapa wilayah, termasuk video yang […]

Bantuan Sembako dan Obat-Obatan BSMI Tiba di Aceh Tengah

Warga menerima bantuan sembako dari BSMI di Aceh Tengah, Sabtu (28/12/2025). REPUBLIKA.CO.ID,TAKENGON — Bulan Sabit Merah Indonesia (BSMI) menyalurkan bantuan logistik berupa sembako seperti beras, gula dan sarden kemasan untuk warga terdampak bencana di Desa Waq Toweren, Kecamatan Lut Tawar, Kabupaten Aceh Tengah, Sabtu (27/12/2025). Sementara itu, pasokan obat-obatan yang juga dikirim BSMI Pusat akan […]

15 Ribu Kendaraan Menuju Puncak Bogor Jelang Tahun Baru 2026

Antrean kendaraan saat diberlakukan sistem satu arah kendaraan di Gadog, Kabupaten Bogor, Jawa Barat. REPUBLIKA.CO.ID, BOGOR — Kepolisian Republik Indonesia (Polri) mencatat volume kendaraan menuju kawasan Puncak, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, mencapai sekitar 15 ribu unit hingga Jumat (26/12) siang. Rata-rata arus lalu lintas sekitar dua ribu kendaraan per jam. Kapolda Jawa Barat Irjen Pol […]

Setelah Aceh, Sumut & Sumbar, Kini Banjir Bandang Terjang Kalimatan Selatan, Ribuan Rumah Tenggelam

REPUBLIKA.CO.ID, BALANGAN — Banjir bandang melanda delapan desa di Kecamatan Tebing Tinggi, Kabupaten Tabalog, Kalimantan Selatan, Sabtu (27/12/2025). Polres Balangan jajaran Polda Kalimantan Selatan (Kalsel) melaporkan data sementara sebanyak 1.466 rumah dan 1.615 kepala keluarga (KK) terdampak banjir bandang. Kapolres Balangan AKBP Yulianor Abdi mengatakan dari data sementara yang dihimpun petugas gabungan, delapan desa yang […]

Justin Barki Sumbangkan Medali Emas SEA Games untuk Korban Bencana Sumatera

Tennis 2025-12-27 17:16:27 Petenis Muda Indonesia, Justin Barki. (Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id) Deni Sulaeman/Skor.id SKOR.id – Atlet tenis putra Justin Barki menyumbangkan raihan medali emasnya di SEA Games 2025 Thailand senilai Rp 1 miliar untuk para korban banjir bandang di Sumatera Utara. Dalam kompetisi tenis SEA Games ke-33 yang digelar di Thailand (16/12) itu, Justin menjadi […]

Grup K-Pop VVUP Perdana ke Indonesia, Terharu dengan Sambutan Penggemar

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Girl group K-pop VVUP akhirnya menyambangi Indonesia setelah debut pada awal 2024. Grup yang beranggotakan Kim, Suyeon, Jiyoon, dan Paan mengaku antusias bisa berkunjung dan menyapa para penggemar di Indonesia. Suyeon mengatakan dia sangat bahagia dan terhormat bisa datang ke Indonesia. Terlebih menurutnya, Indonesia adalah negara asal Kim atau Kimberley Fransa Salim. […]

More posts