Ratusan Honorer di Gowa Tak Penuhi Syarat Pengangkatan P3K
Ratusan honorer di Gowa, Sulawesi Selatan, termasuk guru dan tenaga kesehatan, tidak memenuhi syarat P3K paruh waktu. Ratusan honorer di Gowa tak penuhi syarat pengangkatan P3K paruh waktu. REPUBLIKA.CO.ID, MAKASSAR, – Ratusan honorer di Kabupaten Gowa, Sulawesi Selatan, yang terdiri dari guru, tenaga kesehatan, dan tenaga teknis, tidak memenuhi syarat untuk diangkat sebagai Pegawai Pemerintah […]










