Kesiapan Prajurit dan Pegawai Makorem 043/Gatam untuk Penguasaan Teknologi Informasi, IIB Darmajaya Gelar Sosialisasi
BANDARLAMPUNG (Lintasmedia.news) ; – Ratusan prajurit dan pegawai Markas Komando Resort Militer (Makorem) 043/Gatam mengikuti sosialisasi program kuliah Rekognisi Pembelajaran Lampau (RPL) Sarjana dan Pascasarjana Institut Informatika dan Bisnis (IIB) Darmajaya di Aula Sudirman Rabu, (17/1/24). Sebagai perguruan tinggi terbaik di Lampung yang memiliki 12 program studi sarjana (S1) dan tiga program studi pascasarjana (S2) […]










